Cubicle Toilet
Cubicle Toilet – Partisi Toilet Cubicle adalah sebuah penyekat yang dipasang pada ruangan kamar mandi atau wc yang kebanyakan dipasang pada toilet umum, hotel, mall, dll.
Sebagai aplikator cubicle toilet kami memiliki tim instalasi yang sangat ahli dan berpengalaman untuk pemasangan cubicle toilet.
Melayani konsultasi, fabrikasi, pemesanan dan pemasangan cubicle toilet/partisi toilet, partisi kamar mandi, partisi kantor/cubicle office ataupun partisi ruangan.
Kenggulan Partisi Toilet Cubicle
Keunggulan :
- Tampilan terlihat rapi dan elegan,
- Tahan air, kelembaban, panas, benturan,
- Tahan lama dan kokoh, tidak ada goresan,
- Ramah lingkungan dan mudah dibersihkan.
- Salah satu keunggulan dari partisi cubicle toilet adalah dinding yang tipis, ringan, tetapi kuat, sehingga tidak memakan banyak ruang, cepat pemasangannya, dan tampilan yang menawan karena partisi cubicle toilet dapat terbuat dari beberapa macam bahan yang memiliki karakteristik finishing masing-masing.Ada beberapa bahan yang sering digunakan sebagai bahan partisi cubicle toilet, antara lain:
- MDF lapis HPL
- GRC Finish Cat Duco
- Phenolic (Compact Laminated Board)
- Kaca Tempered / Kaca Laminated
Masing-masing bahan memiliki karakteristik masing-masing dan harga yang berbeda-beda. Kalau diurutkan paling murah menggunakan MDF, menengah menggunakan GRC, sedangkan yang agak mahal menggunakan Phenolic, sedangkan paling mahal menggunakan kaca tempered / kaca laminated.